Rabu, 21 Maret 2012

Cara Membuat Peringatan Klik Kanan Pada Blog

"Cara Membuat Peringatan Klik Kanan Pada Blog" ini saya akan posting untuk kali ini walau sebelumnya saya sudah posting tentang cara disable lik kanan tapi tidak ada salahnya jika saya posting ini juga karena ini salah satu trik dari nonaktifkan klik kanan juga.

Langsung saja ya . . Lihat langkah - langkahnya di bawah ini :
  1. Login ke blog anda terlebih dahulu
  2. Masuk ke Tata Letak - Tambah Widget - TambahWidget HTML/Javascript - Lalu copy kode di bawah ini dan paste pada field HTML/Javascript itu
<script>
var message="Maaf, Klik Kanan Saat Ini Saya Disable ";
///////////////////////////////////
function clickIE4(){if (event.button==2){alert(message);return false;}}
function clickNS4(e){if (document.layers||document.getElementById&&!document.all){if (e.which==2||e.which==3){alert(message);return false;}}}
if (document.layers){document.captureEvents(Eve nt.MOUSEDOWN);document.onmousedown=clickNS4;}
elseif (document.all&&!document.getElementById){doc ument.onmousedown=clickIE4;}
document.oncontextmenu=newFunction("alert(message);return false")
</script>

     3.  Ganti tulisan yang bercetak tebal diatas dengan tulisan peringatan yang ingin anda sampaikan
          kepada pengunjung yang berusaha mengcopy posting anda.
     4.  Setelah itu Simpan dan coba pada blog anda

Terima Kasih Atas Kunjungannya . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar